Pemasangan Kubah Masjid di Masjid Jeddah Mubarok Parigi Moutong

Detail Proyek Kubah Masjid

Nama Masjid

Masjid Jeddah Mubarok

Kota

Kab. Parigi Moutong

Alamat Lengkap

Jl.jalur 2 lebo Deso Kec.Parigi, Kab. Parigi Moutong, Prov. Sulawesi Tengah

Bahan Kubah

Galvalum

Jumlah Kubah

5

Bentuk Kubah

Kubah Setengah Bola

Penjelasan Lengkap Proyek Kubah Masjid Jeddah Mubarok

Puji syukur,Alhamdulillah telah selesai pembuatan kubah masjid di Masjid Jeddah Mubarok yang terletak di Sulawesi Tengah lebih tepatnya di  Jl.jalur 2 lebo Deso Kec.Parigi, Kab. Parigi Moutong, Prov. Sulawesi Tengah. 

 Mulai dari tahap awal sampai akhir dalam pemasangan kubah semuanya di lakukan oleh tim dari PT Anugerah Kubah indonesia dengan model kubah yang menggunakan model setengah bola dan berwarna gold,coklat dan putih yang menambah kesan mewah.

Dan kubah ini mempunyai 1 unit kubah utama dan 4 unit kubah anakan, kubah utama memiliki diameter 5,25 dan tinggi 2,7 dan kubah ini menggunakan bahan yang terbuat dari Galvalum.

Penggunaan bahan Galvalum ini, kemungkinan bisa bertahan dalam cuaca panas, dan kami tim PT Kubah Indonesia menggunakan cat duco dengan teknik yang khusus agar cat yang terdapat pada kubah tidak gampang pudar.

Untuk lebih detailnya bisa lihat gambar di bawah ini :

Gallery Gambar Kubah Masjid Jeddah Mubarok Parigi Moutong

Masjid Jeddah Al Mubarok Anugerahkubah co id 2 1 Pemasangan Kubah Masjid di Masjid Jeddah Mubarok Parigi Moutong

Tahap pertama yaitu pemasangan rangka utama tahap ini cukup sangat penting karena tahap ini untuk melihat ketahanan pada rangka kubah masjid.

Masjid Jeddah Al Mubarok Anugerahkubah co id 4 Pemasangan Kubah Masjid di Masjid Jeddah Mubarok Parigi Moutong

Langkah selanjutnya yaitu merangkai kubah anakan.

Masjid Jeddah Al Mubarok Anugerahkubah co id 5 Pemasangan Kubah Masjid di Masjid Jeddah Mubarok Parigi Moutong

Langkah selanjutnya yaitu pemasangan membran bakar berwarna hitam yang bertujuan untuk mencegah terjadinya kebocoran pada kubah masjid.

Masjid Jeddah Al Mubarok Anugerahkubah co id 6 Pemasangan Kubah Masjid di Masjid Jeddah Mubarok Parigi Moutong

Langkah selanjutnya adalah pemasangan kubah anakan.

Masjid Jeddah Al Mubarok Anugerahkubah co id 7 Pemasangan Kubah Masjid di Masjid Jeddah Mubarok Parigi Moutong

Langkah selanjutnya adalah pemasangan panel kubah utama dan panel kubah utama Masjid Jeddah Mubarok berwarna kuning.

Masjid Jeddah Al Mubarok Anugerahkubah co id 8 1 Pemasangan Kubah Masjid di Masjid Jeddah Mubarok Parigi Moutong

Nah ini hasil akhir dalam pembuatan akhir kubah Masjid Jeddah Mubarok mewah bukan?