Puji syukur Alhamdulillah,telah rampung pembuatan dan pemasangan kubah di masjid Jami’ Al Ishlah yang berlokasi di RT/RW 003/001 Kel/Desa Jatijajar Kec.Tapos Kota Depok.
Kubah berdiameter 6,5 meter dan tinggi 4,5 meter ini dibangun menggunakan bahan galvalum,sebagai informasi,bahan galvalum memiliki kualitas unggul dengan harga yang mudah dijangkau.
Kami menggunakan cat duco berwarna kuning emas dan hijau tua dengan proses pengecatan khusus dan hati hati,proses pengecatannya dilakukan seperti pengecatan body mobil,sehingga hasilnya lebih tahan lama dan tidak mudah pudar.
Perlu diketahui,pada setiap pemasangan kubah kami selalu melapisi kubah bagian dalam dengan membran bakar berwarna hitam,hal ini kami lakukan supaya mencegah kubah dari kebocoran,karena sudah banyak terjadinya kubah bocor karena melewatkan hal ini.
Untuk lebih detailnya silahkan melihat gambar di bawah ini:
Galeri Gambar Kubah Masjid Jami’ Al Islah Depok

Pertama tama yang kita lakukan tentunya adalah memasang rangka kubah yang berdesain madinah ini,kami menggunakan rangka pipa galvanis berukuran,sehingga kami berani memberikan garansi kepada struktur selama 20 tahun

Seperti yang sudah kami sebutkan sebelumnya,kami selalu menggunakan bahan yang berkualitas sesuai standar,hal tersebut membuat kubah pun tahan lama sehingga kami berani memberikan garansi selama 20 tahun

Pemasangan kubah masjid di mushola Jami’Al Islah menggunakan tema warna kuning dengan dipadukan hijau tua sehingga memiliki kesan yang minimalis dan menyejukkan mata .

Berikut adalah gambar kubah yang sudah terpasang dengan baik dan rapi.
Itulah tahapan pemasangan kubah masjid Jami’Al Islah yang tidak menghabiskan banyak dana,dengan kualitas tersebut tentunya Anda akan puas dengan hasilnya dan masjid pun akan semakin nyaman untuk para jamaah.